Discussion:
Catatan dari Olimpiade Fisika - Dubes Israel dll pun memuji Indonesia...
Satrio Arismunandar
2006-07-24 13:22:41 UTC
Permalink
Teman-teman,

Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.

Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi besar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja keras
untuk mencapai itu.

Beberapa kesan dari Olimpiade Fisika Dunia ke 37
Singapore 2006

1. Waktu upacara pembagian medali, Dutabesar kita
duduk disamping para dutabesar dari berbagai negara
seperti filipina, thailand, dsb. Waktu honorable
mention disebutkan, ternyata tidak ada siswa
Indonesia.
Dubes-dubes bertanya pada dubes kita (kalau
diterjemahkan) "kok nggak ada siswa Indonesia".

Dubes kita tersenyum saja. Kemudian setelah itu
dipanggil satu persatu peraih medali perunggu. Ada
yang maju dari filipina, thailand, kazakhtan dsb.
Lagi-lagi dubes negara sahabat bertanya "kok
nggak ada siswa Indonesia?" Kembali dubes kita
tersenyum. Dubes kita menyalami
dubes yang siswanya dapat medali perunggu.

Kemudian ketika medali perak disebut, muncul seorang
anak kecil (masih SMP) dengan peci sambil mengibarkan
bendera kecil, dan namanya diumumkan Muhammad
Firmansyah Kasim...dari Indonesia...

Saat itu dubes negara sahabat kelihatan bingung,
mungkin mereka berpikir "nggak salah nih...". Ketika
mereka sadar, mereka langsung mengucapkan selamat pada
dubes kita.

Tidak lama kemudian dipanggil mereka yang dapat medali
emas. Saat itu dubes negara sahabat kaget luar biasa,
4 anak Indonesia maju ke panggung berpeci hitam
dengan jas hitam, gagah sekali. Satu persatu maju
sambil mengibar-ngibarkan bendera merah putih .
Mengesankan dan mengharukan.
Semua dubes langsung mengucapkan selamat pada dubes
kita sambil berkata bahwa Indonesia hebat.

Tidak stop sampai disitu. ketika diumumkan "the
champion of the International physics olympiade XXXVII
is......."

"Jonathan Pradhana Mailoa". Semua orang Indonesia
bersorak. Bulu kuduk berdiri, merinding.... Semua
orang mulai berdiri, tepuk tangan menggema
cukup lama... Standing Ovation....Hampir semua orang
Indonesia yang hadir dalam upacara itu tidak kuasa
menahan air mata turun. Air mata kebahagiaan,
air mata keharuan.... Air mata kebanggaan sebagai
bagian dari bangsa Indonesia yang besar.....Segala
rasa capai dan lelah langsung hilang
seketika... sangat mengharukan....

2. Selesai upacara, semua orang menyalami. Orang
Kazakhtan memeluk erat-erat sambil berkata "wonderful
job..." Orang Malaysia menyalami berkata
"You did a great job..." Orang Taiwan bilang :"Now is
your turn..." Orang filipina:"amazing..." Orang
Israel: "excellent work..."
Orang Portugal:"portugal is great in soccer but has to
learn physics from Indonesia",
Orang Nigeria :"could you come to Nigeria to train our
students too?" Orang Australia :"great...." Orang
belanda: "you did it!!!" Orang Rusia
mengacungkan kedua jempolnya..
Orang Iran memeluk sambil berkata "great
wonderful..." 86 negara mengucapkan selamat...
Suasananya sangat mengharukan... saya tidak bisa
menceritakan dengan kata-kata...

3. Gaung kemenangan Indonesia menggema cukup keras.
Seorang prof dari Belgia mengirim sms seperti berikut:
"Echo of Indonesian Victory has reached Europe!
Congratulations to the champions and their coach for
these amazing
successes! The future looks bright....

Marc Deschamps."

Ya benar kata Prof. Deschamps, kita punya harapan....

Salam
Yohanes


__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com


***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
Ari Condro
2006-07-24 13:45:39 UTC
Permalink
apakah denan keberhasilan tim IPHO, berarti sistem pendidikan khususnya ilmu
fisika di Indonesia telah berjalan denan baik, sukses dan siap melahirkan
para pemenang nobel ?

kenapa alumni IPHO justru banyak yg lari, sekolah diluar negeri ??? alumni
IPHO sukses dalam fisika, tapi kenapa mereka malah sekolah di luar negeri,
kenapa bukan di Indonesia ?

Para Alumni TOFI (yang saat ini dapat dihubungi)

1. Nelson Tansu Ph.D, Prof. Lehigh Univ.
2. Jerry Prawiharjo Ph.D Southampton Univ. Optoelectronics
3. Catherina Wijaya Ph.D MIT Combustion, Chemical Kinetics, Quantum
Chemistry
4. Wirawan Purwanto. Ph.D William and Mary many-body problem,
Bose-Einstein condensate, quantum Monte Carlo
5. N. Barli Ph.D Tokyo University
6. Oki Gunawan Ph.D Cand. Princeton University Ballistic and quantum
scale electronics device in high mobility AlAs quantum well
7. Adianto Wibisono Ph.D Cand. Amsterdam, Netherland
8. Boy Tanto Ph.D Cand Wisconsin Univ. Conducting polymer structure
and photophysics
9. Zainul Abidin Ph.D Cand. William and Mary
10. Rizal Fajar Hariadi Ph.D Cand. Caltech Nanoteknologi berbasis DNA.
11. Sofian Hamid Ph.D Cand. Munich German
12. Herman Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
13. Charles Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
14. Hery Susanto Ph.D Cand. Lehigh Univ.
15. Aldy Kartika Hadi Ph.D Cand. Marseille, France
16. Wahyu Setiawan Ph.D Cand. Duke Univ.
17. Halim Kusumatmaja Ph.D Cand Oxford Univ. Quantum Montecarlo
18. Jemmy Soenjaya Ph.D Cand. NUS Data Mining
19. Landobasa Lumbantobing Ph.D Cand. NTU Left handed material,
metamaterial
20. Rudy Raymond Ph.D Cand. Mc. Gill Canada
21. Ikhsan Ramdan Ph.D Cand. NTU
22. Agus Bani Abdillah Ph.D Cand. TIT Jepang
23. Herry Kwee Ph.D. Cand. William and Mary Particle Theory
24. Hendra Kwee Ph.D Cand. William and Mary Simulasi Quantum Monte Carlo
untuk real material
25. Barlino Effendi Ph.D Cand. Singapore-MIT alliance Dynamic Equipment
Exchange - Airline In-flight Inventory study at SIA
26. Bahar Riand Passa Ph.D Cand NTU-Carnegie Mellon Univ ST
Microelectronic
27. Endi Sukma Dewata M.Sc. Texas Univ.
28. Jemmy Wijaja M.Sc. Tokyo Univ
29. Connie Gunadi M.Sc. Tokyo Univ.
30. William Adjiwinoto M.Sc. MIT
31. Teguh Budimulia M.Sc. Wisconsin Univ.
32. Endra S2 program UI - Optical Soliton
33. Evelyn Mintarno Grad Stanford Univ.
34. Imam Makhfud Grad NTU
35. P. Sahanggamu MIT - Low Coherence Interferometry
36. Rezy Pradipta MIT Plasma physics/ionospheric physics
37. Widagdo Setiawan MIT Bose - Einstein Condensation.
38. Rangga Perdana Budoyo Wesleyan Univ.
39. A. Iman Hertanto Toronto Univ.
40. Fachrian Adi NTU Singapore
41. Rizki Muhammad NTU Singapore Smart Wireless Sensors Network
(Skripsi), Communications Engineering.
42. Andi Soedibjo Schlumberger Paris
43. Wayan Gde Widiartha NTU
44. Ferdinand Wawolumaya Grad NUS
45. Bremana Adhi NTU
46. Yoga Dvipayana NTU
47. Abrar Yusa NTU
48. Christopher Hendriks UPH
49. Frederick Petrus NUS
50. Fajar Ardian NTU
51. Bernard Ricardo NTU
52. Yudistira Virgus ITB
53. Tri Wiyono UGM
54. Hani Nurbiantoro ITB
55. Yendi UPH
56. Edbert Jarvis NTU
57. Ardiansyah ITB
58. Ali Sucipto NTU
59. Purnawirman NTU
60. Michael Ardian NTU
61. Yongki Utama Hongkong Science and Tech
*62. Ario Prabowo NTU*
63. Thomas Alfa Edison ITB
64. Charles Bernando UI
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi besar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja keras
untuk mencapai itu.
Beberapa kesan dari Olimpiade Fisika Dunia ke 37
Singapore 2006
1. Waktu upacara pembagian medali, Dutabesar kita
duduk disamping para dutabesar dari berbagai negara
seperti filipina, thailand, dsb. Waktu honorable
mention disebutkan, ternyata tidak ada siswa
Indonesia.
Dubes-dubes bertanya pada dubes kita (kalau
diterjemahkan) "kok nggak ada siswa Indonesia".
Dubes kita tersenyum saja. Kemudian setelah itu
dipanggil satu persatu peraih medali perunggu. Ada
yang maju dari filipina, thailand, kazakhtan dsb.
Lagi-lagi dubes negara sahabat bertanya "kok
nggak ada siswa Indonesia?" Kembali dubes kita
tersenyum. Dubes kita menyalami
dubes yang siswanya dapat medali perunggu.
Kemudian ketika medali perak disebut, muncul seorang
anak kecil (masih SMP) dengan peci sambil mengibarkan
bendera kecil, dan namanya diumumkan Muhammad
Firmansyah Kasim...dari Indonesia...
Saat itu dubes negara sahabat kelihatan bingung,
mungkin mereka berpikir "nggak salah nih...". Ketika
mereka sadar, mereka langsung mengucapkan selamat pada
dubes kita.
Tidak lama kemudian dipanggil mereka yang dapat medali
emas. Saat itu dubes negara sahabat kaget luar biasa,
4 anak Indonesia maju ke panggung berpeci hitam
dengan jas hitam, gagah sekali. Satu persatu maju
sambil mengibar-ngibarkan bendera merah putih .
Mengesankan dan mengharukan.
Semua dubes langsung mengucapkan selamat pada dubes
kita sambil berkata bahwa Indonesia hebat.
Tidak stop sampai disitu. ketika diumumkan "the
champion of the International physics olympiade XXXVII
is......."
"Jonathan Pradhana Mailoa". Semua orang Indonesia
bersorak. Bulu kuduk berdiri, merinding.... Semua
orang mulai berdiri, tepuk tangan menggema
cukup lama... Standing Ovation....Hampir semua orang
Indonesia yang hadir dalam upacara itu tidak kuasa
menahan air mata turun. Air mata kebahagiaan,
air mata keharuan.... Air mata kebanggaan sebagai
bagian dari bangsa Indonesia yang besar.....Segala
rasa capai dan lelah langsung hilang
seketika... sangat mengharukan....
2. Selesai upacara, semua orang menyalami. Orang
Kazakhtan memeluk erat-erat sambil berkata "wonderful
job..." Orang Malaysia menyalami berkata
"You did a great job..." Orang Taiwan bilang :"Now is
your turn..." Orang filipina:"amazing..." Orang
Israel: "excellent work..."
Orang Portugal:"portugal is great in soccer but has to
learn physics from Indonesia",
Orang Nigeria :"could you come to Nigeria to train our
students too?" Orang Australia :"great...." Orang
belanda: "you did it!!!" Orang Rusia
mengacungkan kedua jempolnya..
Orang Iran memeluk sambil berkata "great
wonderful..." 86 negara mengucapkan selamat...
Suasananya sangat mengharukan... saya tidak bisa
menceritakan dengan kata-kata...
3. Gaung kemenangan Indonesia menggema cukup keras.
"Echo of Indonesian Victory has reached Europe!
Congratulations to the champions and their coach for
these amazing
successes! The future looks bright....
Marc Deschamps."
Ya benar kata Prof. Deschamps, kita punya harapan....
Salam
Yohanes
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com
[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~-->
Yahoo! Groups gets a make over. See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/XISQkA/lOaOAA/yQLSAA/BRUplB/TM
--------------------------------------------------------------------~->

***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
antonhartomo
2006-07-24 14:28:30 UTC
Permalink
kalo hanya olimpiade fisika
itu bisa jadi sekadar jalan pintas kesani
sejuta kali lebih berat
OLIMPIADE KEHIDUPAN
apalagi bagi sesama
di aneka bidang
jadi tak patutlah GeEr atawa comment kita belaka
lanjutkan saja perjuangan
salam
Post by Ari Condro
apakah denan keberhasilan tim IPHO, berarti sistem pendidikan
khususnya ilmu
Post by Ari Condro
fisika di Indonesia telah berjalan denan baik, sukses dan siap
melahirkan
Post by Ari Condro
para pemenang nobel ?
kenapa alumni IPHO justru banyak yg lari, sekolah diluar
negeri ??? alumni
Post by Ari Condro
IPHO sukses dalam fisika, tapi kenapa mereka malah sekolah di luar negeri,
kenapa bukan di Indonesia ?
Para Alumni TOFI (yang saat ini dapat dihubungi)
1. Nelson Tansu Ph.D, Prof. Lehigh Univ.
2. Jerry Prawiharjo Ph.D Southampton Univ. Optoelectronics
3. Catherina Wijaya Ph.D MIT Combustion, Chemical Kinetics, Quantum
Chemistry
4. Wirawan Purwanto. Ph.D William and Mary many-body
problem,
Post by Ari Condro
Bose-Einstein condensate, quantum Monte Carlo
5. N. Barli Ph.D Tokyo University
6. Oki Gunawan Ph.D Cand. Princeton University Ballistic and quantum
scale electronics device in high mobility AlAs quantum well
7. Adianto Wibisono Ph.D Cand. Amsterdam, Netherland
8. Boy Tanto Ph.D Cand Wisconsin Univ. Conducting polymer structure
and photophysics
9. Zainul Abidin Ph.D Cand. William and Mary
10. Rizal Fajar Hariadi Ph.D Cand. Caltech Nanoteknologi
berbasis DNA.
Post by Ari Condro
11. Sofian Hamid Ph.D Cand. Munich German
12. Herman Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
13. Charles Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
14. Hery Susanto Ph.D Cand. Lehigh Univ.
15. Aldy Kartika Hadi Ph.D Cand. Marseille, France
16. Wahyu Setiawan Ph.D Cand. Duke Univ.
17. Halim Kusumatmaja Ph.D Cand Oxford Univ. Quantum Montecarlo
18. Jemmy Soenjaya Ph.D Cand. NUS Data Mining
19. Landobasa Lumbantobing Ph.D Cand. NTU Left handed material,
metamaterial
20. Rudy Raymond Ph.D Cand. Mc. Gill Canada
21. Ikhsan Ramdan Ph.D Cand. NTU
22. Agus Bani Abdillah Ph.D Cand. TIT Jepang
23. Herry Kwee Ph.D. Cand. William and Mary Particle Theory
24. Hendra Kwee Ph.D Cand. William and Mary Simulasi Quantum Monte Carlo
untuk real material
25. Barlino Effendi Ph.D Cand. Singapore-MIT alliance Dynamic Equipment
Exchange - Airline In-flight Inventory study at SIA
26. Bahar Riand Passa Ph.D Cand NTU-Carnegie Mellon Univ ST
Microelectronic
27. Endi Sukma Dewata M.Sc. Texas Univ.
28. Jemmy Wijaja M.Sc. Tokyo Univ
29. Connie Gunadi M.Sc. Tokyo Univ.
30. William Adjiwinoto M.Sc. MIT
31. Teguh Budimulia M.Sc. Wisconsin Univ.
32. Endra S2 program UI - Optical Soliton
33. Evelyn Mintarno Grad Stanford Univ.
34. Imam Makhfud Grad NTU
35. P. Sahanggamu MIT - Low Coherence Interferometry
36. Rezy Pradipta MIT Plasma physics/ionospheric physics
37. Widagdo Setiawan MIT Bose - Einstein Condensation.
38. Rangga Perdana Budoyo Wesleyan Univ.
39. A. Iman Hertanto Toronto Univ.
40. Fachrian Adi NTU Singapore
41. Rizki Muhammad NTU Singapore Smart Wireless Sensors Network
(Skripsi), Communications Engineering.
42. Andi Soedibjo Schlumberger Paris
43. Wayan Gde Widiartha NTU
44. Ferdinand Wawolumaya Grad NUS
45. Bremana Adhi NTU
46. Yoga Dvipayana NTU
47. Abrar Yusa NTU
48. Christopher Hendriks UPH
49. Frederick Petrus NUS
50. Fajar Ardian NTU
51. Bernard Ricardo NTU
52. Yudistira Virgus ITB
53. Tri Wiyono UGM
54. Hani Nurbiantoro ITB
55. Yendi UPH
56. Edbert Jarvis NTU
57. Ardiansyah ITB
58. Ali Sucipto NTU
59. Purnawirman NTU
60. Michael Ardian NTU
61. Yongki Utama Hongkong Science and Tech
*62. Ario Prabowo NTU*
63. Thomas Alfa Edison ITB
64. Charles Bernando UI
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi besar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja keras
untuk mencapai itu.
Beberapa kesan dari Olimpiade Fisika Dunia ke 37
Singapore 2006
1. Waktu upacara pembagian medali, Dutabesar kita
duduk disamping para dutabesar dari berbagai negara
seperti filipina, thailand, dsb. Waktu honorable
mention disebutkan, ternyata tidak ada siswa
Indonesia.
Dubes-dubes bertanya pada dubes kita (kalau
diterjemahkan) "kok nggak ada siswa Indonesia".
Dubes kita tersenyum saja. Kemudian setelah itu
dipanggil satu persatu peraih medali perunggu. Ada
yang maju dari filipina, thailand, kazakhtan dsb.
Lagi-lagi dubes negara sahabat bertanya "kok
nggak ada siswa Indonesia?" Kembali dubes kita
tersenyum. Dubes kita menyalami
dubes yang siswanya dapat medali perunggu.
Kemudian ketika medali perak disebut, muncul seorang
anak kecil (masih SMP) dengan peci sambil mengibarkan
bendera kecil, dan namanya diumumkan Muhammad
Firmansyah Kasim...dari Indonesia...
Saat itu dubes negara sahabat kelihatan bingung,
mungkin mereka berpikir "nggak salah nih...". Ketika
mereka sadar, mereka langsung mengucapkan selamat pada
dubes kita.
Tidak lama kemudian dipanggil mereka yang dapat medali
emas. Saat itu dubes negara sahabat kaget luar biasa,
4 anak Indonesia maju ke panggung berpeci hitam
dengan jas hitam, gagah sekali. Satu persatu maju
sambil mengibar-ngibarkan bendera merah putih .
Mengesankan dan mengharukan.
Semua dubes langsung mengucapkan selamat pada dubes
kita sambil berkata bahwa Indonesia hebat.
Tidak stop sampai disitu. ketika diumumkan "the
champion of the International physics olympiade XXXVII
is......."
"Jonathan Pradhana Mailoa". Semua orang Indonesia
bersorak. Bulu kuduk berdiri, merinding.... Semua
orang mulai berdiri, tepuk tangan menggema
cukup lama... Standing Ovation....Hampir semua orang
Indonesia yang hadir dalam upacara itu tidak kuasa
menahan air mata turun. Air mata kebahagiaan,
air mata keharuan.... Air mata kebanggaan sebagai
bagian dari bangsa Indonesia yang besar.....Segala
rasa capai dan lelah langsung hilang
seketika... sangat mengharukan....
2. Selesai upacara, semua orang menyalami. Orang
Kazakhtan memeluk erat-erat sambil berkata "wonderful
job..." Orang Malaysia menyalami berkata
"You did a great job..." Orang Taiwan bilang :"Now is
your turn..." Orang filipina:"amazing..." Orang
Israel: "excellent work..."
Orang Portugal:"portugal is great in soccer but has to
learn physics from Indonesia",
Orang Nigeria :"could you come to Nigeria to train our
students too?" Orang Australia :"great...." Orang
belanda: "you did it!!!" Orang Rusia
mengacungkan kedua jempolnya..
Orang Iran memeluk sambil berkata "great
wonderful..." 86 negara mengucapkan selamat...
Suasananya sangat mengharukan... saya tidak bisa
menceritakan dengan kata-kata...
3. Gaung kemenangan Indonesia menggema cukup keras.
"Echo of Indonesian Victory has reached Europe!
Congratulations to the champions and their coach for
these amazing
successes! The future looks bright....
Marc Deschamps."
Ya benar kata Prof. Deschamps, kita punya harapan....
Salam
Yohanes
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com
[Non-text portions of this message have been removed]
***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
Yohanis Komboi
2006-07-24 16:36:08 UTC
Permalink
Menyemangati orang secara tidak berlebihan atas prestasi yg dibuatnya adalah
baik. Yg tidak benar itu melewatkan prestasi orang seolah orang tidak
berkontribusi apapun thd masyarakat. Mau lebih ekstrim? Ukurkan baju ke diri
sendiri. Apa yg sudah Anda kontribusikan untuk bangsa.

Mbok yao yang biasa-biasa saja.

yk
Post by antonhartomo
kalo hanya olimpiade fisika
itu bisa jadi sekadar jalan pintas kesani
sejuta kali lebih berat
OLIMPIADE KEHIDUPAN
apalagi bagi sesama
di aneka bidang
jadi tak patutlah GeEr atawa comment kita belaka
lanjutkan saja perjuangan
salam
Post by Ari Condro
apakah denan keberhasilan tim IPHO, berarti sistem pendidikan
khususnya ilmu
Post by Ari Condro
fisika di Indonesia telah berjalan denan baik, sukses dan siap
melahirkan
Post by Ari Condro
para pemenang nobel ?
kenapa alumni IPHO justru banyak yg lari, sekolah diluar
negeri ??? alumni
Post by Ari Condro
IPHO sukses dalam fisika, tapi kenapa mereka malah sekolah di luar
negeri,
Post by Ari Condro
kenapa bukan di Indonesia ?
Para Alumni TOFI (yang saat ini dapat dihubungi)
1. Nelson Tansu Ph.D, Prof. Lehigh Univ.
2. Jerry Prawiharjo Ph.D Southampton Univ. Optoelectronics
3. Catherina Wijaya Ph.D MIT Combustion, Chemical Kinetics,
Quantum
Post by Ari Condro
Chemistry
4. Wirawan Purwanto. Ph.D William and Mary many-body
problem,
Post by Ari Condro
Bose-Einstein condensate, quantum Monte Carlo
5. N. Barli Ph.D Tokyo University
6. Oki Gunawan Ph.D Cand. Princeton University Ballistic
and quantum
Post by Ari Condro
scale electronics device in high mobility AlAs quantum well
7. Adianto Wibisono Ph.D Cand. Amsterdam, Netherland
8. Boy Tanto Ph.D Cand Wisconsin Univ. Conducting polymer
structure
Post by Ari Condro
and photophysics
9. Zainul Abidin Ph.D Cand. William and Mary
10. Rizal Fajar Hariadi Ph.D Cand. Caltech Nanoteknologi
berbasis DNA.
Post by Ari Condro
11. Sofian Hamid Ph.D Cand. Munich German
12. Herman Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
13. Charles Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
14. Hery Susanto Ph.D Cand. Lehigh Univ.
15. Aldy Kartika Hadi Ph.D Cand. Marseille, France
16. Wahyu Setiawan Ph.D Cand. Duke Univ.
17. Halim Kusumatmaja Ph.D Cand Oxford Univ. Quantum Montecarlo
18. Jemmy Soenjaya Ph.D Cand. NUS Data Mining
19. Landobasa Lumbantobing Ph.D Cand. NTU Left handed material,
metamaterial
20. Rudy Raymond Ph.D Cand. Mc. Gill Canada
21. Ikhsan Ramdan Ph.D Cand. NTU
22. Agus Bani Abdillah Ph.D Cand. TIT Jepang
23. Herry Kwee Ph.D. Cand. William and Mary Particle Theory
24. Hendra Kwee Ph.D Cand. William and Mary Simulasi Quantum
Monte Carlo
Post by Ari Condro
untuk real material
25. Barlino Effendi Ph.D Cand. Singapore-MIT alliance Dynamic
Equipment
Post by Ari Condro
Exchange - Airline In-flight Inventory study at SIA
26. Bahar Riand Passa Ph.D Cand NTU-Carnegie Mellon Univ ST
Microelectronic
27. Endi Sukma Dewata M.Sc. Texas Univ.
28. Jemmy Wijaja M.Sc. Tokyo Univ
29. Connie Gunadi M.Sc. Tokyo Univ.
30. William Adjiwinoto M.Sc. MIT
31. Teguh Budimulia M.Sc. Wisconsin Univ.
32. Endra S2 program UI - Optical Soliton
33. Evelyn Mintarno Grad Stanford Univ.
34. Imam Makhfud Grad NTU
35. P. Sahanggamu MIT - Low Coherence Interferometry
36. Rezy Pradipta MIT Plasma physics/ionospheric physics
37. Widagdo Setiawan MIT Bose - Einstein Condensation.
38. Rangga Perdana Budoyo Wesleyan Univ.
39. A. Iman Hertanto Toronto Univ.
40. Fachrian Adi NTU Singapore
41. Rizki Muhammad NTU Singapore Smart Wireless Sensors Network
(Skripsi), Communications Engineering.
42. Andi Soedibjo Schlumberger Paris
43. Wayan Gde Widiartha NTU
44. Ferdinand Wawolumaya Grad NUS
45. Bremana Adhi NTU
46. Yoga Dvipayana NTU
47. Abrar Yusa NTU
48. Christopher Hendriks UPH
49. Frederick Petrus NUS
50. Fajar Ardian NTU
51. Bernard Ricardo NTU
52. Yudistira Virgus ITB
53. Tri Wiyono UGM
54. Hani Nurbiantoro ITB
55. Yendi UPH
56. Edbert Jarvis NTU
57. Ardiansyah ITB
58. Ali Sucipto NTU
59. Purnawirman NTU
60. Michael Ardian NTU
61. Yongki Utama Hongkong Science and Tech
*62. Ario Prabowo NTU*
63. Thomas Alfa Edison ITB
64. Charles Bernando UI
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi besar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja keras
untuk mencapai itu.
Beberapa kesan dari Olimpiade Fisika Dunia ke 37
Singapore 2006
1. Waktu upacara pembagian medali, Dutabesar kita
duduk disamping para dutabesar dari berbagai negara
seperti filipina, thailand, dsb. Waktu honorable
mention disebutkan, ternyata tidak ada siswa
Indonesia.
Dubes-dubes bertanya pada dubes kita (kalau
diterjemahkan) "kok nggak ada siswa Indonesia".
Dubes kita tersenyum saja. Kemudian setelah itu
dipanggil satu persatu peraih medali perunggu. Ada
yang maju dari filipina, thailand, kazakhtan dsb.
Lagi-lagi dubes negara sahabat bertanya "kok
nggak ada siswa Indonesia?" Kembali dubes kita
tersenyum. Dubes kita menyalami
dubes yang siswanya dapat medali perunggu.
Kemudian ketika medali perak disebut, muncul seorang
anak kecil (masih SMP) dengan peci sambil mengibarkan
bendera kecil, dan namanya diumumkan Muhammad
Firmansyah Kasim...dari Indonesia...
Saat itu dubes negara sahabat kelihatan bingung,
mungkin mereka berpikir "nggak salah nih...". Ketika
mereka sadar, mereka langsung mengucapkan selamat pada
dubes kita.
Tidak lama kemudian dipanggil mereka yang dapat medali
emas. Saat itu dubes negara sahabat kaget luar biasa,
4 anak Indonesia maju ke panggung berpeci hitam
dengan jas hitam, gagah sekali. Satu persatu maju
sambil mengibar-ngibarkan bendera merah putih .
Mengesankan dan mengharukan.
Semua dubes langsung mengucapkan selamat pada dubes
kita sambil berkata bahwa Indonesia hebat.
Tidak stop sampai disitu. ketika diumumkan "the
champion of the International physics olympiade XXXVII
is......."
"Jonathan Pradhana Mailoa". Semua orang Indonesia
bersorak. Bulu kuduk berdiri, merinding.... Semua
orang mulai berdiri, tepuk tangan menggema
cukup lama... Standing Ovation....Hampir semua orang
Indonesia yang hadir dalam upacara itu tidak kuasa
menahan air mata turun. Air mata kebahagiaan,
air mata keharuan.... Air mata kebanggaan sebagai
bagian dari bangsa Indonesia yang besar.....Segala
rasa capai dan lelah langsung hilang
seketika... sangat mengharukan....
2. Selesai upacara, semua orang menyalami. Orang
Kazakhtan memeluk erat-erat sambil berkata "wonderful
job..." Orang Malaysia menyalami berkata
"You did a great job..." Orang Taiwan bilang :"Now is
your turn..." Orang filipina:"amazing..." Orang
Israel: "excellent work..."
Orang Portugal:"portugal is great in soccer but has to
learn physics from Indonesia",
Orang Nigeria :"could you come to Nigeria to train our
students too?" Orang Australia :"great...." Orang
belanda: "you did it!!!" Orang Rusia
mengacungkan kedua jempolnya..
Orang Iran memeluk sambil berkata "great
wonderful..." 86 negara mengucapkan selamat...
Suasananya sangat mengharukan... saya tidak bisa
menceritakan dengan kata-kata...
3. Gaung kemenangan Indonesia menggema cukup keras.
"Echo of Indonesian Victory has reached Europe!
Congratulations to the champions and their coach for
these amazing
successes! The future looks bright....
Marc Deschamps."
Ya benar kata Prof. Deschamps, kita punya harapan....
Salam
Yohanes
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com
[Non-text portions of this message have been removed]
Messages in this topic
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/message/60256;_ylc=X3oDMTM2aG1ybWI2BF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BG1zZ0lkAzYwMjc2BHNlYwNmdHIEc2xrA3Z0cGMEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2MgR0cGNJZAM2MDI1Ng-->
(3) Reply (via web post)
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/post;_ylc=X3oDMTJxamd1YWVkBF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BG1zZ0lkAzYwMjc2BHNlYwNmdHIEc2xrA3JwbHkEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2Mg--?act=reply&messageNum=60276>|
Start a new topic
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/post;_ylc=X3oDMTJlNjhkdGVrBF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BHNlYwNmdHIEc2xrA250cGMEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2Mg-->
[Non-text portions of this message have been removed]



***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
antonhartomo
2006-07-24 16:48:37 UTC
Permalink
nah bagus itu
biasa-biasa saja
juga sampeyan khan
tenang tenang gak ada yang perlu dikuatirkan
salam
Post by Yohanis Komboi
Menyemangati orang secara tidak berlebihan atas prestasi yg
dibuatnya adalah
Post by Yohanis Komboi
baik. Yg tidak benar itu melewatkan prestasi orang seolah orang tidak
berkontribusi apapun thd masyarakat. Mau lebih ekstrim? Ukurkan baju ke diri
sendiri. Apa yg sudah Anda kontribusikan untuk bangsa.
Mbok yao yang biasa-biasa saja.
yk
Post by antonhartomo
kalo hanya olimpiade fisika
itu bisa jadi sekadar jalan pintas kesani
sejuta kali lebih berat
OLIMPIADE KEHIDUPAN
apalagi bagi sesama
di aneka bidang
jadi tak patutlah GeEr atawa comment kita belaka
lanjutkan saja perjuangan
salam
40yahoogroups.com>, "Ari Condro"
Post by Yohanis Komboi
Post by antonhartomo
Post by Ari Condro
apakah denan keberhasilan tim IPHO, berarti sistem pendidikan
khususnya ilmu
Post by Ari Condro
fisika di Indonesia telah berjalan denan baik, sukses dan siap
melahirkan
Post by Ari Condro
para pemenang nobel ?
kenapa alumni IPHO justru banyak yg lari, sekolah diluar
negeri ??? alumni
Post by Ari Condro
IPHO sukses dalam fisika, tapi kenapa mereka malah sekolah di luar
negeri,
Post by Ari Condro
kenapa bukan di Indonesia ?
Para Alumni TOFI (yang saat ini dapat dihubungi)
1. Nelson Tansu Ph.D, Prof. Lehigh Univ.
2. Jerry Prawiharjo Ph.D Southampton Univ. Optoelectronics
3. Catherina Wijaya Ph.D MIT Combustion, Chemical Kinetics,
Quantum
Post by Ari Condro
Chemistry
4. Wirawan Purwanto. Ph.D William and Mary many-body
problem,
Post by Ari Condro
Bose-Einstein condensate, quantum Monte Carlo
5. N. Barli Ph.D Tokyo University
6. Oki Gunawan Ph.D Cand. Princeton University Ballistic
and quantum
Post by Ari Condro
scale electronics device in high mobility AlAs quantum well
7. Adianto Wibisono Ph.D Cand. Amsterdam, Netherland
8. Boy Tanto Ph.D Cand Wisconsin Univ. Conducting polymer
structure
Post by Ari Condro
and photophysics
9. Zainul Abidin Ph.D Cand. William and Mary
10. Rizal Fajar Hariadi Ph.D Cand. Caltech Nanoteknologi
berbasis DNA.
Post by Ari Condro
11. Sofian Hamid Ph.D Cand. Munich German
12. Herman Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
13. Charles Pandana Ph.D. Cand. Maryland Univ.
14. Hery Susanto Ph.D Cand. Lehigh Univ.
15. Aldy Kartika Hadi Ph.D Cand. Marseille, France
16. Wahyu Setiawan Ph.D Cand. Duke Univ.
17. Halim Kusumatmaja Ph.D Cand Oxford Univ. Quantum Montecarlo
18. Jemmy Soenjaya Ph.D Cand. NUS Data Mining
19. Landobasa Lumbantobing Ph.D Cand. NTU Left handed material,
metamaterial
20. Rudy Raymond Ph.D Cand. Mc. Gill Canada
21. Ikhsan Ramdan Ph.D Cand. NTU
22. Agus Bani Abdillah Ph.D Cand. TIT Jepang
23. Herry Kwee Ph.D. Cand. William and Mary Particle Theory
24. Hendra Kwee Ph.D Cand. William and Mary Simulasi Quantum
Monte Carlo
Post by Ari Condro
untuk real material
25. Barlino Effendi Ph.D Cand. Singapore-MIT alliance Dynamic
Equipment
Post by Ari Condro
Exchange - Airline In-flight Inventory study at SIA
26. Bahar Riand Passa Ph.D Cand NTU-Carnegie Mellon Univ ST
Microelectronic
27. Endi Sukma Dewata M.Sc. Texas Univ.
28. Jemmy Wijaja M.Sc. Tokyo Univ
29. Connie Gunadi M.Sc. Tokyo Univ.
30. William Adjiwinoto M.Sc. MIT
31. Teguh Budimulia M.Sc. Wisconsin Univ.
32. Endra S2 program UI - Optical Soliton
33. Evelyn Mintarno Grad Stanford Univ.
34. Imam Makhfud Grad NTU
35. P. Sahanggamu MIT - Low Coherence Interferometry
36. Rezy Pradipta MIT Plasma physics/ionospheric physics
37. Widagdo Setiawan MIT Bose - Einstein Condensation.
38. Rangga Perdana Budoyo Wesleyan Univ.
39. A. Iman Hertanto Toronto Univ.
40. Fachrian Adi NTU Singapore
41. Rizki Muhammad NTU Singapore Smart Wireless Sensors Network
(Skripsi), Communications Engineering.
42. Andi Soedibjo Schlumberger Paris
43. Wayan Gde Widiartha NTU
44. Ferdinand Wawolumaya Grad NUS
45. Bremana Adhi NTU
46. Yoga Dvipayana NTU
47. Abrar Yusa NTU
48. Christopher Hendriks UPH
49. Frederick Petrus NUS
50. Fajar Ardian NTU
51. Bernard Ricardo NTU
52. Yudistira Virgus ITB
53. Tri Wiyono UGM
54. Hani Nurbiantoro ITB
55. Yendi UPH
56. Edbert Jarvis NTU
57. Ardiansyah ITB
58. Ali Sucipto NTU
59. Purnawirman NTU
60. Michael Ardian NTU
61. Yongki Utama Hongkong Science and Tech
*62. Ario Prabowo NTU*
63. Thomas Alfa Edison ITB
64. Charles Bernando UI
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi besar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja keras
untuk mencapai itu.
Beberapa kesan dari Olimpiade Fisika Dunia ke 37
Singapore 2006
1. Waktu upacara pembagian medali, Dutabesar kita
duduk disamping para dutabesar dari berbagai negara
seperti filipina, thailand, dsb. Waktu honorable
mention disebutkan, ternyata tidak ada siswa
Indonesia.
Dubes-dubes bertanya pada dubes kita (kalau
diterjemahkan) "kok nggak ada siswa Indonesia".
Dubes kita tersenyum saja. Kemudian setelah itu
dipanggil satu persatu peraih medali perunggu. Ada
yang maju dari filipina, thailand, kazakhtan dsb.
Lagi-lagi dubes negara sahabat bertanya "kok
nggak ada siswa Indonesia?" Kembali dubes kita
tersenyum. Dubes kita menyalami
dubes yang siswanya dapat medali perunggu.
Kemudian ketika medali perak disebut, muncul seorang
anak kecil (masih SMP) dengan peci sambil mengibarkan
bendera kecil, dan namanya diumumkan Muhammad
Firmansyah Kasim...dari Indonesia...
Saat itu dubes negara sahabat kelihatan bingung,
mungkin mereka berpikir "nggak salah nih...". Ketika
mereka sadar, mereka langsung mengucapkan selamat pada
dubes kita.
Tidak lama kemudian dipanggil mereka yang dapat medali
emas. Saat itu dubes negara sahabat kaget luar biasa,
4 anak Indonesia maju ke panggung berpeci hitam
dengan jas hitam, gagah sekali. Satu persatu maju
sambil mengibar-ngibarkan bendera merah putih .
Mengesankan dan mengharukan.
Semua dubes langsung mengucapkan selamat pada dubes
kita sambil berkata bahwa Indonesia hebat.
Tidak stop sampai disitu. ketika diumumkan "the
champion of the International physics olympiade XXXVII
is......."
"Jonathan Pradhana Mailoa". Semua orang Indonesia
bersorak. Bulu kuduk berdiri, merinding.... Semua
orang mulai berdiri, tepuk tangan menggema
cukup lama... Standing Ovation....Hampir semua orang
Indonesia yang hadir dalam upacara itu tidak kuasa
menahan air mata turun. Air mata kebahagiaan,
air mata keharuan.... Air mata kebanggaan sebagai
bagian dari bangsa Indonesia yang besar.....Segala
rasa capai dan lelah langsung hilang
seketika... sangat mengharukan....
2. Selesai upacara, semua orang menyalami. Orang
Kazakhtan memeluk erat-erat sambil berkata "wonderful
job..." Orang Malaysia menyalami berkata
"You did a great job..." Orang Taiwan bilang :"Now is
your turn..." Orang filipina:"amazing..." Orang
Israel: "excellent work..."
Orang Portugal:"portugal is great in soccer but has to
learn physics from Indonesia",
Orang Nigeria :"could you come to Nigeria to train our
students too?" Orang Australia :"great...." Orang
belanda: "you did it!!!" Orang Rusia
mengacungkan kedua jempolnya..
Orang Iran memeluk sambil berkata "great
wonderful..." 86 negara mengucapkan selamat...
Suasananya sangat mengharukan... saya tidak bisa
menceritakan dengan kata-kata...
3. Gaung kemenangan Indonesia menggema cukup keras.
"Echo of Indonesian Victory has reached Europe!
Congratulations to the champions and their coach for
these amazing
successes! The future looks bright....
Marc Deschamps."
Ya benar kata Prof. Deschamps, kita punya harapan....
Salam
Yohanes
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection
around
Post by Yohanis Komboi
Post by antonhartomo
Post by Ari Condro
Post by Satrio Arismunandar
http://mail.yahoo.com
[Non-text portions of this message have been removed]
Messages in this topic
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/message/60256;_ylc=X3oDMTM2aG
1ybWI2BF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BG1
zZ0lkAzYwMjc2BHNlYwNmdHIEc2xrA3Z0cGMEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2MgR0cGNJZAM2
MDI1Ng-->
Post by Yohanis Komboi
Post by antonhartomo
(3) Reply (via web post)
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/post;_ylc=X3oDMTJxamd1YWVkBF9
TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BG1zZ0lkAzYw
Mjc2BHNlYwNmdHIEc2xrA3JwbHkEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2Mg--?
act=reply&messageNum=60276>|
Post by Yohanis Komboi
Post by antonhartomo
Start a new topic
<http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/post;_ylc=X3oDMTJlNjhkdGVrBF9
TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzQ4OTM3NjcEZ3Jwc3BJZAMxNjAwMzI5NzI5BHNlYwNmdHIE
c2xrA250cGMEc3RpbWUDMTE1Mzc1MTM2Mg-->
Post by Yohanis Komboi
[Non-text portions of this message have been removed]
------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~-->
See what's inside the new Yahoo! Groups email.
http://us.click.yahoo.com/2pRQfA/bOaOAA/yQLSAA/BRUplB/TM
--------------------------------------------------------------------~->

***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
Satrio Arismunandar
2006-07-24 16:40:29 UTC
Permalink
Sangat bisa dipahami. Bangsa yang terpuruk di segala
sektor butuh sesuatu untuk dibanggakan. Sesuatu untuk
dihargai...

Bahwa keberhasilan Tim Olimpiade Fisika RI itu tidak
otomatis merepresentasikan kualitas pendidikan
Indonesia, memang benar. Tapi yang penting,
membangkitkan rasa percaya diri.

Ini jauh lebih penting. Suatu keyakinan bahwa kita
mampu mengubah keadaan, kalau betul-betul mau kerja
keras.... (bukan mental budak dan rendah diri!)

Semua perubahan besar dimulai dari PIKIRAN dan SIKAP
MENTAL... Para pemenang Olimpiade Fisika pantas
menerima penghargaan dan apresiasi kita. Bukan
komentar-komentar sinis/nyinyir.
On Mon, 2006-07-24 at 06:22 -0700, Satrio
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi
besar
Post by Satrio Arismunandar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja
keras
Post by Satrio Arismunandar
untuk mencapai itu.
Rupanya terjadi euforia besar-besaran dengan tulisan
tersebut. Saya
menerima cerita di atas hampir dari semua milis di
Indonesia.
--
amal | http://360.yahoo.com/ikhlasulamal
------------------------ Yahoo! Groups Sponsor
--------------------~-->
Check out the new improvements in Yahoo! Groups
email.
http://us.click.yahoo.com/6pRQfA/fOaOAA/yQLSAA/gWFolB/TM
--------------------------------------------------------------------~->
Yahoo! Groups Links
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com


***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
antonhartomo
2006-07-24 16:52:54 UTC
Permalink
itulah sebabnya manusia dikurniai dimensi waktu
jadilah ia cermin bagi semua
untuk DIALIRKAN dalam aneka bentuk
tak berhenti di pemicu
ibarat riak gelombang, ia selalu baru
dan berbeda, di sekujur badan bangsa
kita galang terus upaya dan tindakan
seraya ingat
THERE IS NO GREAT IDEA UNTIL YOU IMPLEMENT IT
memuja olimpiade fisika, biasa saja, 2 minggu cukup
kemudian berbuatlah terus
sama dan lebih baik, di aneka bidang
itu harapan Ibu Pertiwi

ok salam
Post by Satrio Arismunandar
Sangat bisa dipahami. Bangsa yang terpuruk di segala
sektor butuh sesuatu untuk dibanggakan. Sesuatu untuk
dihargai...
Bahwa keberhasilan Tim Olimpiade Fisika RI itu tidak
otomatis merepresentasikan kualitas pendidikan
Indonesia, memang benar. Tapi yang penting,
membangkitkan rasa percaya diri.
Ini jauh lebih penting. Suatu keyakinan bahwa kita
mampu mengubah keadaan, kalau betul-betul mau kerja
keras.... (bukan mental budak dan rendah diri!)
Semua perubahan besar dimulai dari PIKIRAN dan SIKAP
MENTAL... Para pemenang Olimpiade Fisika pantas
menerima penghargaan dan apresiasi kita. Bukan
komentar-komentar sinis/nyinyir.
On Mon, 2006-07-24 at 06:22 -0700, Satrio
Post by Satrio Arismunandar
Teman-teman,
Tulisan singkat berikut berasal dari Prof Yohanes
Surya.
Hasil ini menunjukkan bangsa kita punya potensi
besar
Post by Satrio Arismunandar
untuk sukses di dunia, kita hanya perlu kerja
keras
Post by Satrio Arismunandar
untuk mencapai itu.
Rupanya terjadi euforia besar-besaran dengan tulisan
tersebut. Saya
menerima cerita di atas hampir dari semua milis di
Indonesia.
--
amal | http://360.yahoo.com/ikhlasulamal
------------------------ Yahoo! Groups Sponsor
--------------------~-->
Check out the new improvements in Yahoo! Groups
email.
http://us.click.yahoo.com/6pRQfA/fOaOAA/yQLSAA/gWFolB/TM
-------------------------------------------------------------------
-~->
Post by Satrio Arismunandar
Yahoo! Groups Links
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
http://mail.yahoo.com
------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~-->
Great things are happening at Yahoo! Groups. See the new email design.
http://us.click.yahoo.com/TISQkA/hOaOAA/yQLSAA/BRUplB/TM
--------------------------------------------------------------------~->

***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi
4. Satu email perhari: ppiindia-digest-***@public.gmane.org
5. No-email/web only: ppiindia-nomail-***@public.gmane.org
6. kembali menerima email: ppiindia-normal-***@public.gmane.org
Loading...